Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Spesifikasi Lengkap Tiga HP Xiaomi Terbaru Redmi 4A, Standard Edition, dan Pro Edition

Spesifikasi Xiaomi Redmi 4 | Selamat datang lagi sahabat Hape Gaya, kali ini aku akan berbagi informasi tentang Spesifikasi HP Xiaomi terbaru, yaitu Redmi 4.

Tahukah kalian, bahwa vendor asal China itu baru-baru ini merilis smartphone teranyar kepasaran, tak tanggung-tanggung produk yang kabarnya dijuludi Applenya Asia itu meluncurkan tiga tipe sekaligus, yaitu Redmi 4A,  Standard Edition, dan Pro Edition. Penasaran?

Yang jelas Lie Jun selaku petinggi Xiaomi seakan ingin menegaskan kembali bahwa produk yang baru dirilis bulan november ini, patut dipertimbangkan didunia smartphone.
Biar tidak penasaran lagi, berikut ini Spesifikasi Redmi 4A, Standard Edition, dan Pro Edition lengkapnya :

1. Spesifikasi HP Xiaomi Redmi 4A

Spesifikasi HP Xiaomi Redmi 4A

Name Xiaomi Redmi 4A
Harga Baru Rp ---
Harga Second Rp ---
Diluncurkam November, 2016
Koneksi 4G LTE
Operasi Sistem/ OS MIUI 8 (Android 6.0 Marshmallow))
Prossesor Qualcomm Snapdragon 425,  quad core 1.4GHz Cortex-A53, GPU Adreno 308
RAM 2 GB
Memory Internal 6 GB 
Slot microSD up to 128 GB - (via slot SIM 2)
Layar 5",  720 x 1280
SIM Dual-SIM (GSM-GSM)
Kamera Belakang 13 LED flash
Kamera Depan 5 MegaPixel f/2.0, 1080p
Baterai 3.120 mAh

2. Spesifikasi HP Xiaomi Redmi 4 Standard Edition


Spesifikasi HP Xiaomi Redmi 4 Standard Edition

Name Xiaomi Redmi 4 Standart Edition
Harga Baru Rp 1.300.000 (699 Yuan)
Harga Second Rp ---
Diluncurkam November, 2016
Koneksi 4G LTE -VoLTE
Operasi Sistem/ OS MIUI 8 (Android 6.0 Marshmallow))
Prossesor Qualcomm Snapdragon 430, octa-core 1.4GHz Cortex-A53 dan GPU Adreno 505
RAM 2 GB
Memory Internal 16 GB 
Slot microSD up to 128 GB - (via slot SIM 2)
Layar 5",  720 x 1280 - 2.5D Glass
SIM Dual-SIM (GSM-GSM)
Kamera Belakang 13 LED flash - PDAF. 
Kamera Depan 5 MegaPixel f/2.0, 1080p
Baterai 4.100 mAh
Fitur Istimewa Sensor Sidik Jari


3. Spesifikasi HP Xiaomi Redmi 4 Pro Edition

Xiaomi Redmi 4 Pro Edition

Name Xiaomi Redmi 4 Pro Edition
Harga Baru Rp 1.700.000 (899 Yuan)
Harga Second Rp ---
Diluncurkam November, 2016
Koneksi 4G LTE -VoLTE
Operasi Sistem/ OS MIUI 8 (Android 6.0 Marshmallow))
Prossesor Qualcomm Snapdragon 625, octa-core 2.0GHz Cortex-A53 dan GPU Adreno 506
RAM 3 GB
Memory Internal 32 GB 
Slot microSD up to 128 GB - (via slot SIM 2)
Layar 5",  1080 x 1920 - 2.5D Glass
SIM Dual-SIM (GSM-GSM)
Kamera Belakang 13 LED flash - PDAF. 
Kamera Depan 5 MegaPixel f/2.0, 1080p
Baterai 4.100 mAh
Fitur Istimewa Sensor Sidik Jari

Tapi sayang ketiga produk dioatas belum meluncur ke pasar Indonesia, jadi bagi kalian pecinta smartphone Xiaomi harap bersabar, aku yakin tak lama lagi bakalan bisa di beli di gerai-gerai resmi Xiaomi

Posting Komentar untuk "Spesifikasi Lengkap Tiga HP Xiaomi Terbaru Redmi 4A, Standard Edition, dan Pro Edition"